Beberapa Motor Honda Terkeren Tahun 2019 Wajib Diketahui Serta Dimiliki

Otomatif405 views

Kita ketahui bahwa saat ini bahwa dalam dunia bidang otomotif khususnya adalah motor yang pada dewasa ini selalu menjadi sorotan dan panutan adalah motor Honda selalu menghadirkan sebuah inovasi dan pembaharuan yang selalu akan membuat kita terpukau dan terkagum pastinya.  Karena dimana kita pun sudah tidak akan pernah ragu dan kecewa lagi bahwa setiap produk yang dihasilkan dari motor  honda ini selalu mengesankan dan membuat kita tidak akan pernah berhenti terpesona. Oleh sebab itu tanpa menunggu berlama-lama berikut ini adalah beberapa motor honda tergolong katergori terkeren 2019 wajib  diketahui serta dimiliki pastinya yaitu diantaranya sebagai berikut:

Honda CMX 500 Rebel

Tentunya jika anda ingin mengetahui serta mengenal bahwa motor produk buatan honda selalu mengedepankan kualitas dan kenyamanan bagi para penggunanya dan berikut ini adalah salah satu motor terkeren ciptaan honda yaitu Honda CMX 500 Rebel layak untuk diperhitungkan pastinya. Yang lebih fantastis serta mencengangkan dari motor honda cmx 500 rebel ini untuk mendapatkan satu unit motor keren ini anda harus merogoh kocek yang cukup dalam yaitu kurang lebih sekitar Rp.147.000.000  karena sudah termasuk motor gede harganya mendekati mobil. Pastinya harga yang ditawarkan tersebut tergolong relatif karena  akan sebanding dan senilai dengan apa akan didapatkan dimana motor ini merupakan salah satu motor impian yang layak untuk diketaui dan dimiliki tentunya. Dimana pastinya kita ketahui bahwa motor honda CMX 500 Rebel ini memiliki mesin 2 silinder didalamnya sendiri berkapasitas 471 cc yang mampu berpacu mengeluarkan tenaga maksimal sebesar 35.2 Kw pada 8.500 rpm dan torsinya 45.8 Nm pada 5.500 rpm. Tidak hanya itu saja yang membaut motor ini lebih hebat adalah memiliki sistem pengereman ABS dan speedometer nya yang sangat elegan berbentuk full digital pastinya akan membuat kita tertarik serta terkagum ingin sekali memiliki motor ini dan digunakanya sehari-hari akan terlihat gagah dan keren. Dan untuk yang terakhir adalah yang tak kalah uniknya lagi bahwa motor honda CMX 500 rebel ini juga memiliki desain cruiser dengan posisi riding tegak yang sangat aman dan nyaman saat berkendara.

Honda RC213V-S

Jika anda ingin melihat motor terkeren dan terhebat pada tahun 2019 produk honda maka jangan terkejut serta berkedip karena motor Honda RC213V-S ini layak  untuk dimasukan kedalam list dan tidak boleh sampai kelewatan dan tinggalkan. Hebatnya motor Honda type RC213V-S ini saaat ini mencapai harga yang  akan membuat anda shock ketika mendengar atau melihatnya yaitu kisaran antara Rp.9.000.000.000 hingga Rp.10.000.000.000  tentunya ini sangat fantastis dan bombastis.  Mengapa motor RC213V-S ini mahal karena alasanya dalah teknologi yang terkandung didalamnya sama dengan motoGP yang aslinya ditunggangi oleh Marc Marquez serta Dani Pedrosa tentunya ini sangat menarik sekali karena seolah-olah merasakan sensasi balapan yang nyata pastinya sehingga membuat kita ingin sekali merasakan dan mencobanya.  Untuk mesinya sendiri motor ini menggunakan mesin berteknologi canggih dan banyak yang bilang seperti monster karena didalamnya ada mesin V4,4-stroke, DOHC,4-valve,6-speed, liquid-cooled yang dimana didalamnya sendiri memiliki kapasitas hampir 1000 ccc atau tepatnya mampu mengeluarkan tenaga sebesar 999cc. Oleh sebab itu anda akan termasuk orang yang sangat beruntung dan luar biasa betapa hebatnya sekali jika dapat memiliki motor impian yang sangat hebat dan luar biasa ini pastinya.